Rabu, 20 Februari 2019

Geogebra bagi anak matematika





Pengertian Geogebra

Geogebra adalah aplikasi geometri, aljabar, statistik, dan kalkulus interaktif, dimaksudkan untuk belajar dan mengajar matematika dan sains dari tingkat sekolah dasar hingga universitas. GeoGebra tersedia di berbagai platform dengan aplikasi desktop untuk Windows, macOS dan Linux, dengan aplikasi tablet untuk Android, iPad dan Windows, dan dengan aplikasi web berbasis teknologi HTML5. 

Kegunaan geogebra dalam dunia matematika

Seperti halnya yang telah dipaparkan di atas, geogebra banyak manfaat bagi matematikawan dalam menjelaskan ilmu matematika nya kepada para pelajar. Salah satunya adalah mempermudah pelajar untuk memahami matematika serta mengimplementasikan secara konktit (nyata) ke dalam bentuk aplikasi, dengan demikian para pelajar akan mudah mendapatkan gambaran yang lebih jelas dan konkrit mengenai matematika.

Cara menggunakan aplikasi geogebra

Untuk anda bagi para pemula, tidaklah sulit untuk mempelajari bagaimana cara menggunakan aplikasi geogebra ini, ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk mempelajari aplikasi ini, salah satunya anda bisa melihat di tutorial yang telah kami sediakan.

Contoh implemtasi geogebra terhadap matematika

Ada banyak hal yang dapat kita implemtasikan di dalam geogebra ini, seperti geometri, aljabar, statistik, dan kalkulus. Anda dapat melihat beberapa contoh implementasi geogebra di dalam matematika.
berikut contoh implementasi yang kami sediakan :
(https://www.geogebra.org/u/melisusandi_uad)

Demikian sedikit gambaran yang saya ketahui mengenai geogebra, semoga bermanfaat bagi kita.

Tidak ada komentar: